Belanja Tanggal Cantik Kembali Digeber, Hasilnya untuk Membantu Balita Stunting

Hari belanja di pasar rakyat dan usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) setiap tanggal ”cantik” kembali digeber. Hasil gerakan yang diikuti ribuan aparatur sipil negara (ASN) dan berbagai komunitas tersebut didonasikan kepada warga kurang mampu. Tidak terkecuali untuk balita tengkes alias stunting.
https://bit.ly/3RsQS6p

Leave a comment

Design a site like this with WordPress.com
Get started