Keberadaan Dewan Kesenian Situbondo (DKS) mampu memberikan warna terhadap iklim berkesenian di Kota Santri. Salah satu pengurus yang ada di dalamnya adalah Jeffri Gunawan. Bersama pengurus yang lain, dia menjadi motor dalam menggerakkan sejumlah kegiatan seni di Kabupaten Situbondo.
https://bit.ly/3KNXLhn

Leave a comment