Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Bakesbangpol) Situbondo menggelar sosialisasi Empat Pilar Kebangsaan kepada sejumlah pemuda di Situbondo, Rabu (12/4). Acara yang digelar di Jalan Basuki Rahmat, Kelurahan Mimbaan, Kecamatan Panji, Situbondo, itu bertujuan untuk mempertahankan nilai-nilai dasar Pancasila sebagai landasan hidup bernegara.
https://bit.ly/409RYXo

Leave a comment